Saat ini, perkembangan teknologi sudah sangat pesat, kita sudah bisa membeli makanan hanya dari satu telepon genggam dan koneksi internet saja. Ketika ingin membayar parkir tinggal tempelkan kartu dan jalan. Ketika ingin makan, bayar dengan tempel kartu lalu kamu bisa makan. pernahkah kamu bertanya-tanya dengan konsep tap-and-go ini, semuanya terlihat seperti sihir. Dunia menjadi serba cepat, mudah dan nyaman.
Sederhananya, konsep tap-and-go ini menggunakan metode transfer data nirkabel atau yang disebut dengan near field communication atau komunikasi jarak dekat. Hal ini memungkinkan berkomunikasi dari jarak dekat tanpa membutuhkan koneksi internet. Lalu, apa itu near field communication?
(more…) | 2 year ago / Teknologi